Contoh Mengukur Panjang, Massa dan Waktu Lengkap

TAMBANGILMU.COM - Panjang, Masssa dan waktu merupakan bagian dari besaran pokok. Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini admin tambangilmu akan membagikan teng Mengukur Panjang, Massa dan Waktu lengkap yang bisa kalian pahami.



Pengukur Besaran Panjang 

Mistar

Alat ini memiliki ketelitian sekita 1 mm atau 0,1 cm.

Jangka Sorong

Jangka sorong biasanya dugunakan untuk mengukur diamter pada suatu benda tertentu. Alat ini memiliki ketelitian 0,1 mm atau 0,01 cm. Jangka sorong terdiri atas 2 bagian, yaitu rahang tetap dan rahang geser (sorong). Skala pada rahang tetap ialah skala utama, sedangkan pada ranag geser adalah skala nonius.


Cara pengukuran Jangka Sorong



  1. Tentukan skala utana, pada gambar di atas tersebut terlihat memiliki skala utama bernilai 2,4 cm.
  2. Tentukan skala nonius, cari skala nonius yang garis nilaninnya berhimpit dengan skala utama, Terlihat seperti pada gambar di atas nilai yang berhimpit adalah angka 7, jadi skala noniusnnya adalah 7 x 0,01 = 0,07.
  3. 3Jumlah skala utama dan skala nonius 2,4 cm + 0,07 cm = 2,47 cm.
Mikrometer Skrup

Mikrometer skrup digunakan untuk mengukur benda-benda yang tipis dan kecil. Alat ini memiliki ketelitian sekitar 0,001 cm atau 0,01 mm. Mikrometer terdiri atas dua bagian, yaitu selubung (poros tetap) dan selubung luar (poros ulir). Skala  panjang pada poros tetap adalah skala utama, sedangkan poros ulir adalah skala nonius.


Cara mengukur dengan Mikrometer Skrup


  1.  Tentukan skala utama, pada gambar di atas adalah skala utama 1,5 mm.
  2. Perhatikan poros putar. garis yang sejajar dengan skala utamannya adalah angka 29. Jadi, skala nonius sebesar 29 x 0,01 mm = 0,29 mm.
  3. Jumlahkan skala utama dan skala nonius 1,5 mm + 0,29 mm = 1,79 mm.

Pengukuran Besaran Massa 

Dikehidupan kita sehari-hari kita banyak melihat alat ukur massa seperti timbangan dacin, timbangan pasar, timbangan emas, timbangan digital dan lain-lain. Sering digunakan juga neraca O'Hauss tiga lengan atau dua lengan. 

Cara mengukur dengan neraca O'Hauss :

  1. Geser anting lengan hingga simbang dengan barang yang ditimbang. 
  2. Jumlah angka pada lengan depan, tengah, dan belakang, seperti pada gambar di atas massanya adalah 5,5 gr + 20,0 gr + 200,0 gr = 225,0 gr.


Pengukur Besaran Waktu 

Alat untuk mengukur besaran waktu adalah jam dan stopwatch. Stopwatch memiliki ketelitian 0,1 s. 





Yang di tengah adalah skala menit, sedangkan yang di pinggir adalah skala detik.

Demikian penjelasan tentang Menukur Panjang, Massa dan Waktu Lengkap semoga artikel di atas bermnafaat.

Baca Juga :