Pengertian tentang Jaringan Wireless, Serta Kelebihan dan Kekurangan

TAMBANGILMU.COMJaringan Wireless atau yang disebut juga dengan LAN adalah jaringan yang tanpa kabel dan menggunakan uadara sebagai media taransmisinya untuk menghantarkan gelombang elektromagnetik. Pada zaman modern ini, banyak sekali penggunaa yang mengakses internet hingga hostspot via WiFi, sehingga Jaringan Wireless ini dapat berkembang dengan pesat.

Saat ini internet sudah menjadi kebutuhan pokok bagi manusia, dan untuk pemakaian Jaringan Wireless saat ini memang sangat banyak, dan di balik itu pula tidak lepas dari berbagai kelebihan dan kekurangan nya juga. Oleh karena itu pada kesempatan kali ini admin tambangilmu akan membagikan tentang Pengertian tentang Jaringan Wireless, Serta Kelebihan dan Kekurangan yang bisa kalian pahami.

Kelebihan Jaringan Wireless 

  • Mobilitas : Dengan adanya jaringan wireless atau wifi, kita bisa saja terkioneksi dengan internet dimana saja hanya dengan jaringan wireless, tidak hanya laptop atau notebook, tapi juga smartphone lainnya yang sudah sangat canggih, dan untuk mengakses internet kalian tidak perlu duduk di komputer saja. Ada banyak tempat yang menyediakan tempat yang menyediakan internet gratis mulai dari Cafe, Hotel, Kampus, dan lainnya.
  • Instalasi yang Mudah : Dengan menggunakan jaringan wireeless kita sudah bisa untuk mengakses internet dengan mudah tanpa membutuhkan berbagai kabel atau pemasangan anatar dua buah komputer.
  • Cakupan Area yang Luas : Kita bisa mengakses jaringan wireless dengan area yang luas daripada jaringan kabel, maka tidak terbatas hanya dalam sebuah ruangan saja, bahkan dari luar rumah punkita bisa mengakses jaringan wireless.

Kekurangan Jaringan Wireless 

  • Interferensi :Yaitu terjadi banyaknya gelombang jaringan radio untuk mengirim data, dengannya jaringan radio lain bisa sajjmempengaruhi sinyal radio untuk jaringan wireless tersebut, misalnya dari oven microwave dan telepon cordless. 
  • Kelehaman Sisi Keamanan : Seperti yang kita ketahui bahwa jaringan wireless tidak bisa menggunakan kabel, sehingga kita tidak tahu siapa yang bisa melekukan aksi kriminal. Miniman menggunakan aplikasi jahat untuk memutuskan jaringan daa kita tidak tahu di mana pelakunya berada.

Demikian penjelasan tentan Pengertian tentang Jaringan Wireless, Serta Kelebihan dan Kekurangan semoga artikel di atas bermanfaat.


Baca Juga :